Sabtu, 27 April 2019

Mengapa Harus Ada Kartu Kredit BNI di Dompet Kamu?

Kartu Kredit BNI Gold

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi banyak membantu dan memajukan sisi kehidupan manusia. Mulai dari kegiatan pendidikan, ekonomi, politik, hingga sosial budaya. Misalnya dalam bidang ekonomi, kini Anda tidak perlu repot saat ingin melakukan transaksi, baik transaksi belanja maupun tarik tunai, karena sudah ada produk layanan dari bank berupa kartu kredit.

Kartu kredit memiliki banyak fungsi dan manfaat. Selain dapat digunakan untuk transaksi, kartu ini juga dapat membantu Anda mengelola keuangan. Hampir semua bank di Indonesia menyediakan layanan jenis ini, dan salah satu yang banyak dipakai adalahkartu kredit BNI. Produk kartu kredit dari bank BNI banyak dipilih karena memiliki banyak jenis dan fasilitas, salah satu jenisnya adalah kartu kredit BNI gold. 
Kartu Kredit Gold dari BNI
Kartu kredit gold dari BNI merupakan salah satu jenis kartu kredit yang banyak digunakan oleh masyarakat. Jenis kartu kredit ini memiliki tingkat lebih tinggi dibandingkan kartu kredit silver. Kartu kredit BNI gold tersedia dalam jaringan visa dan mastercard. Jenis kartu ini sangat cocok bagi Andayang berpenghasilan Rp 45 juta per tahun atau sekitar 3,75 juta per bulan. 
Kartu kredit gold menawarkan dana limit yang lebih besar dari kartu kredit silver, yaitu mulai dari Rp 7 juta dan iuran tahunan sebesar Rp 250 ribu. Sementara itu, untuk persyaratan dan biaya lainnya, kartu kredit gold tidak jauh berbeda dengan kartu kredit silver. 
Keuntungan Menggunakan Kartu Kredit Glod dari Bank BNI
  1. Fasilitas BNI dana tunai
Salah satu keuntungan yang akan Anda dapatkan dari kartu kredit gold adalah fasilitas BNI dana tunai. Dengan fasilitas ini, memungkinkan Anda untuk dapat mentransfer dana dari kartu kredit BNI. Reguler ke sesama rekening BNI atau rekening lain. 

2.       Mendapatkan point reward
Semua bank penerbit, termasuk bank BNI pasti selalu menyediakan fasilitas reward dalam setiap jenis kartu kredit yang mereka keluarkan. Reward ini nantinya akan Anda dapatkan dalam setiap transaksi dengan jumlah kelipatan tertentu dengan merchant atau instansi tertentu yang menjadi pihak kerja sama bank.
Point reward yang nasabah dapatkan dan kumpulkan, kemudian secara akumulatif akan ditukarkan dengan berbagai hadiah yang menarik. Reward ini secara tidak langsung merupakan ucapan terima kasih dari pihak bank kepada nasabah atas kepercayaan dan kerja samanya dalam menggunakan kartu kredit. 
3.       Praktis, Cepat, dan Mudah
Sebagian orang memang lebih memilih pembayaran tunai karena mudah dan cepat. Namun, dari segi kepraktisan untuk transaksi, kartu kredit BNI memiliki nilai lebih karena Anda cukup menggesek kartu kredit ke perangkat EDC saat transaksi. Setelah itu, Anda dengan mudah dapat membeli barang yang Anda inginkan saat itu juga. 

  1. Fasilitas Perisai Plus
Keuntungan lain yang tidak kalah menarik yang akan Anda dapatkan dari kartu kredit gold adalah memiliki fasilitas perisai plus. Dengan menggunakan jenis kartu gold ini, beban pengguna kartu kredit seperti kecelakaan atau cacat yang menyebabkan pengguna tidak dapat bekerja akan diringankan. Dalam hal ini, pengguna membayar premi sebesar 0.60% dari total saldo yang dihutangi. 

Dengam menggunakan jenis kartu kredit gold, banyak keuntungan dan kemudahan yang akan Anda dapatkan. Sehingga, tidak ada alasan lagi untuk Anda tidak menggunakan kartu kredit. Bagi Anda yang memerlukan informasi lebih mengenai kartu kredit BNI jenis gold, dapat membuka website https://www.cekaja.com/banks/bni/kartu-kredit.

Related Posts

Mengapa Harus Ada Kartu Kredit BNI di Dompet Kamu?
4/ 5
Oleh