Kamis, 20 September 2018

5 Teknis Upload Desain Print Kain di Fullprint

Print Kain

Bagi Anda yang memiliki kemampuan desain, sangatlah mudah untuk menjadikannya desain pada print kain sehingga bisa mendapatkan baju yang unik. Baju yang dipakai nanti dari hasil jahitan kain tersebut tidak akan memiliki kesamaan dengan orang lain. Hal ini bisa diwujudkan dengan mencetaknya di fullprint.id. Berikut teknis upload desain yang perlu diketahui. 

1.    Buka Akunnya
Pertama sekali yang perlu Anda lakukan adalah memiliki akun di Fullprint. Setelah log in baru bisa melakukan proses upload di menu create. Pastikan desain yang akan di uopload sudah selesai dan ukurannya tidak terlalu besar dan kualitas gambar tetap terjaga agar tidak pecah. Tentukan ukuran desain yang ingin dicetak pada fitur selanjutnya. 

2.    Atur Ukuran
Setelah proses upload berhasil, Anda sudah mempersiapkan ukuran kain yang diinginkan untuk dilakukannya print kain. Terkait ukuran yang tersedia informasinya bisa Anda ketahui dengan membuka website jasa print kain Fullprint. Di sana juga tertera harga dari kain sesuai dengan ukuran yang akan pilih dan juga jenis kainnya yang bisa disesuaikan dengan bujet. 

3.    Area Cetak
Langkah-langkah dalam upload desain juga membuat Anda harus menentukan area cetak pada kain dengan tepat. Jika terjadi kesalahan maka jelas akan merugikan karena tidak sesuai dengan keinginan, Pilih juga panjang area cetak desain pada kain dengan tepat, Anda bisa melakukan konsultasi terlebih dahulu perihal ini bersama tukang jahit.

Mengingat nantinya kain tersebut akan dijahit. Setelah itu, Anda tinggal memilih jumlah kain yang ingin dicetak sesuai dengan kebutuhan yang telah dihitung dari ukuran dan juga harga yang tersedia. Setelah semuanya selesai, klik proceed untuk dimasukkan ke chart agar segera diproses.

4.    Lakukan Review
Sebelum Anda melakukan klik Ok, sebaiknya untuk melakukan review untuk melihat hasil dari desain yang telah di-upload. Seluruh keterangan order akan terlihat sehingga Anda bisa melakukan pengecekan sebelum dicetak untuk menghindari kesalahan. 

5.    Beri Data yang Valid
Langkah selanjutnya dari upload desain yang dilakukan adalah menginput seluruh data untuk pengiriman orderan dengan benar. Pastikan nomor telepon yang dimasukkan selalu aktif sehingga bisa mendapatkan konfirmasi dengan mudah. Begitu selesai, Anda pilih checkout sebagai tanda order telah selesai. 

Setelah itu, Anda tinggal melakukan pembayaran dari jumlah yang tertera. Jangan lupa untuk melakukan konfirmasi kembali di website fullprint.id atas pembayaran yang dilakukan. Anda bisa melihat langkah detailnya langsung di website. 

Ada banyak sekali jasa print kain yang tersedia hari ini sehingga membuat Anda harus dengan cermat dan hati-hati dalam memilihnya. Jasa Print kain ini bisa menjadi salah satu celah untuk menjalankan sebuah bisnis dan sangat menguntungkan bagi Anda yang memiliki kemampuan desain. Jika pun tidak, Anda bisa menjalin kerja sama dengan penyedia desain profesional.

Related Posts

5 Teknis Upload Desain Print Kain di Fullprint
4/ 5
Oleh